Sukses tentu membutuhkan bekal yang menjadi syarat utama untuk dicapai dan memperoleh kesuksesan. karena untuk bisa sukses tidak semudah saat kita membayangkannya, kita harus mengalami berbagai cobaan, melewati berbagai tantangan dan mengalami beberapa kali kegagalan. Trial dan error merupakan hal yang sudah biasa terjadi dalam sebuah usaha, percayalah saya sendiri sudah beberapa kali mengalaminya. Walaupun dalam skala usaha yang tidak telalu besar.
Lalu apa saja faktor yang harus ditingkatkan dalam diri sendiri sebagai modal dan bekal untuk mencapai sebuah kesuksesan tersebut, berikut ini rangkumannya :
Contoh :
kita siap secara materi, sudah ada modal, tempat usaha, sumber daya dan lain sebagainya. Tapi tidak siap dalam mental maka tentu usaha tersebut tidak akan berjalan secara optimal.
Dengan planning matang serta perencanaan yang baik juga akan mempermudah kita dalam mengetahui apa saja kira kira kelebihan yang kita miliki, apa saja kelemahannya, serta membantu mencari solusi untuk mengatasi kelemahan tersebut, sehingga usaha anda mampu bertahan dan bersaing dengan yang lainnya.
Bahkan larry page dan serge brin saja pernah di tolak berkali kali saat pertama kali mencari pendanaan untuk google.
Jadi jika anda ingin sukses berjuang dan yakinlah dengan usaha yang anda kerjakan.
Matang bisa dari banyak faktor seperti dalam hal pemikiran dan juga matang dalam hal perencanaan.
Trial error dan gagal coba lagi merupakan hal yang biasa terjadi dalam sebuah usaha, justru kegagalan demi kegagalan itu jadikanlah sebagai pelajaran berharga yang mampu menjadi bekal untuk usaha anda kedepannya. keuletan juga menjadi salah satu faktor yang membuahkan kesuksesan.
Seseorang yang tidak sabaran cenderung lebih cepat menyerah terutama saat merasa apa yang di kerjakannya tidak memberikan perkembangan.
Jadi kita harus mulai belajar bersabar.
Keberuntungan bisa karena berbagai hal misalkan kondisi yang mendukung, waktu yang tepat dan faktor faktor yang tidak pernah diprediksi sebelumnya.
Nah mungkin itu saja yang bisa saya bagikan pada kesempatan kali ini tentang faktor yang menentukan kesuksesan hidup seseorang, semoga yang saya tuliskan di sini bisa bermanfaat.
Terima kasih dan sampai jumpa di tulisan selanjutnya
Lalu apa saja faktor yang harus ditingkatkan dalam diri sendiri sebagai modal dan bekal untuk mencapai sebuah kesuksesan tersebut, berikut ini rangkumannya :
10 Bekal Untuk Mencapai Kesuksesan:
1. Persiapan dan kesiapan
Untuk mencapai kesuksesan tentu butuh persiapan baik itu yang berbentuk fisik seperti modal maupun yang bersifat non fisik seperti mental yang kuat. Karena jika salah satu hal tersebut tidak disiapkan maka bukan tidak mungkin akan menghambat kesuksesan usaha anda nantinya.Contoh :
kita siap secara materi, sudah ada modal, tempat usaha, sumber daya dan lain sebagainya. Tapi tidak siap dalam mental maka tentu usaha tersebut tidak akan berjalan secara optimal.
2. Perencanaan yang matang
Jika ingin usaha maju dan berkembang maka diperlukan perencanaan yang matang. Tanpa adanya perencanaan yang matang maka akan sulit mencapai tujuan akhir atau goal dari sebuah usaha yang kita kerjakan. Ya iyalah bagaimana mana untuk mencapai tujuan akhir kalau tujuan akhirnya saja tidak tau apa.Dengan planning matang serta perencanaan yang baik juga akan mempermudah kita dalam mengetahui apa saja kira kira kelebihan yang kita miliki, apa saja kelemahannya, serta membantu mencari solusi untuk mengatasi kelemahan tersebut, sehingga usaha anda mampu bertahan dan bersaing dengan yang lainnya.
3. Pendirian yang Teguh
Dalam mencapai sebuah kesuksesan sangat diperlukan pendirian yang teguh dari pelakunya. Karena yang namanya usaha sudah pasti akan banyak menemui aral dan rintangan, godaan dan juga cobaan. Jika kita tidak memiliki pendirian yang kuat tentu akan mudah merasa putus asa dan berhenti di tengah jalan. Pendirian juga membantu kita tetap konsisten dengan konsep yang telah kita rencanakan sebelumnya, serta tidak mudah putus asa seandainya feedback atau respon yang diberikan pelanggan ternyata tidak sesuai dengan yang kita harapkan.4. Perjuangan dan Dedikasi
Tidak ada usaha yang bisa sukses tanpa adanya perjuangan, lihatlah diluar sana baca buku orang orang besar bagaimana sulitnya perjuangan mereka sebelum mencapai kesuksesan.Bahkan larry page dan serge brin saja pernah di tolak berkali kali saat pertama kali mencari pendanaan untuk google.
Jadi jika anda ingin sukses berjuang dan yakinlah dengan usaha yang anda kerjakan.
5. Pembelajaran dari Pengalaman
Pengalaman adalah guru serta tempat belajar yang paling baik menurut beberapa orang, juga sebagai modal penting yang bisa menunjang seseorang mencapai kesuksesan. Dengan pengalaman seseorang bisa mengetahui bagaimana strategi yang tepat untuk usaha yang dilakukan nya serta sudah tau isu isu terkait pekerjaan lainnya. Terlebih penting lagi pengalaman dapat dijadikan sebagai referensi seseorang pengusaha untuk mengantisipasi berbagai kemungkinan yang bisa saja terjadi dan membantu dalam pengambilan keputusan atau kebijakan. itulah bagaimana hubungan pengalaman hidup terhadap kesuksesan karir seseorang.6. Kematangan Diri
Kematangan bisa di peroleh tentu dari pengalaman, seseorang yang sudah matang benar memiliki keuntungan lebih besar di bandingkan mereka yang masih pemula.Matang bisa dari banyak faktor seperti dalam hal pemikiran dan juga matang dalam hal perencanaan.
7. Keberanian Dalam Mengambil Keputusan
Orang yang memulai usaha sangat ditekankan untuk memiliki keberanian.berani itu dalam hal apa saja mas?Banyak, terutama berani mengambil keputusan, berani menanggung risiko, serta berani bersaing tentunya. Rasanya tidak mungkin seseorang bisa sukses mengelola usaha tanpa memiliki keberanian untuk melakukan spekulasi, karena sebenarnya membuka usaha pun sudah memerlukan keberanian.
8. Keuletan
Sukses itu membutuhkan keuletan karena jarang sekali ada orang yang bisa sukses hanya pada percobaan yang pertama, jadi kita harus ulet dan tetap semangat membangun kesuksesan.Trial error dan gagal coba lagi merupakan hal yang biasa terjadi dalam sebuah usaha, justru kegagalan demi kegagalan itu jadikanlah sebagai pelajaran berharga yang mampu menjadi bekal untuk usaha anda kedepannya. keuletan juga menjadi salah satu faktor yang membuahkan kesuksesan.
9. Kesabaran
Sabar dalam mengambil keputusan, tidak terburu buru dan mempertimbangkan semua risiko secara matang adalah salah satu kunci untuk menghindari kemungkinan terburuk yang mungkin bisa saja terjadi dengan usaha kita.Seseorang yang tidak sabaran cenderung lebih cepat menyerah terutama saat merasa apa yang di kerjakannya tidak memberikan perkembangan.
Jadi kita harus mulai belajar bersabar.
10. Keberuntungan
Yang terakhir adalah keberuntungan, walaupun faktor ini mungkin hanya berperan kecil sekali dalam suksesnya sebuah usaha, tapi ya tetap saja harus diperhitungkan.Keberuntungan bisa karena berbagai hal misalkan kondisi yang mendukung, waktu yang tepat dan faktor faktor yang tidak pernah diprediksi sebelumnya.
Nah mungkin itu saja yang bisa saya bagikan pada kesempatan kali ini tentang faktor yang menentukan kesuksesan hidup seseorang, semoga yang saya tuliskan di sini bisa bermanfaat.
Terima kasih dan sampai jumpa di tulisan selanjutnya
Comments
Post a Comment
pengunjung yang baik meninggalkan kesan, dengan berkomentar..!!