Cara Mengetahui Minat Dan Mengasah Bakat Anak



selamat datang di berwirausaha, kesempatan kali ini kami akan mengulas mengenai cara paling sederhana mengetahui minat dan bakat pada anak serta bagaimana cara untuk mengasahnya.

apa sih Pengertian minat dan bakat itu?
Pengertian Minat secara sederhana dapat diartikan sebagai suatu hal atau suatu pekerjaan yang disukai oleh seseorang.
Contoh sederhanaya Misal anda berminat diprograming komputer, jadi anda suka dan tertarik dengan pekerjaan terkait pem-programan.
Sedangkan bakat adalah kemampuan alami seseorang untuk memahami dan menguasai suatu bidang sesuai dengan bakatnya. Bakat membantu seseorang lebih cepat dan lebih mudah menguasai suatu pekerjaan (sesuai bakatnya).
Misal anda berbakat menjadi pemain gitar, jadi kemampuan anda menguasi gitar itu lebih cepat di bandingkan dengan yang kurang berbakat.

Kenapa sih mengetahui minat dan bakat anak itu penting?

Perlu diketahui jika minat dan bakat pada anak dibentuk dan diasah secara tepat, minat dan bakat ini nantinya akan menjadi sesuatu yang akan sangat merguna dan bisa menjadi bekal dihidupnya, bahkan bisa bermanfaat terhadapap kesuksesan karir dan pekerjaan nya juga.
Tapi Yang jadi masalah kadang justru kita sebagai orang tua kesulitan mengetahui apa sih sebenarnya minat dan bakat anak anak kita.
nah untuk itu pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa tips metode sederhana mengetahui minat dan bakat anak.

cara mengasah bakat anak

Cara Mengetahui Minat dan Bakat Anak


1. Sejak dari dalam kandungan

Minat dan bakat anak itu ternyata bisa terbentuk tergantung dengan orang tua juga lo, terutama saat anak masih dalam kandungan, orang tua yang sering mendengarkan calon bayinya dengan lagu lagu klasik seperti beathoven atau jenis lagu aransemen rumit sejenisnya menurut sebuah penelitian ternyata akan membuat anak menjadi lebih cerdas dan berbakat.
Penasaran kenapa?
menurut dosen socilogi saya dan juga seorang lulusan ilmu filsafat “pak kisworo” mengatakan jika matematika dan angka angka itu ditemukan saat orang mendengarkan suara(musik) alam’..
makanya kenapa akhirnya bisa ketemu angka angka 1, 2, 3 , dan seterunsya..
itu dulu lo ya jauh sebelum ilmu matematika moderen ditemukan dan berkembang seperti sekarang.
dan faktanya memang meskipun masih dalam kandungan ternyata anak itu bisa mendengar juga”.
Itulah kenapa ada dokter yang menganjurkan untuk ibu yang sedang hamil untuk sering sering mendengarkan anak lagu lagu klasik, atau bisa juga didengarkan suara orang orang mengaji..
Tujuannya biar besarnya cerdas danberbakat saat besarnya.


2. Beri sebuah mainan pada anak dan lihat bagaimana cara dia memainkannya

mengetahui bakat anak lewat mainan
source pixabay
Saat anak memasuki usia balita (3 sampai 6 tahun) biasanya secara naluriah anak akan memilih sebuah mainan yang paling di sukainya, nah mainan itu adalah cerminan dari minatnya kelak dewasa.
Contohnya ndak usah jauh jauh lah, saya aja ya...
saya pas kecil memiliki suka sekali membaca majalah bobo, memasuki remaja saya sering membuat tulisan alay di facebook, ngikut lomba penulisn puisi, artikel dan sebagainya, dan ya beginilah akhirnya saya besarnya saya jadi blogger yang sebagian besar waktunya dihabisakan untuk menulis.
Contoh lainnya anak kecilnya suka dandanin boneka, besarnya bisa jadi desainer baju atau pakaian.
Yang suka berdandan bisa jadi artis, atau pemilik salon kecantikan.
Tapi hari hati juga ya kalau ngasih mainan anak, karena ada anak laki laki dari kecil diberi mainannya suka sama boneka, besarnya anda tebak sendiri nanti jadi apa.


3. Lihat cara anak berinteraksi  dengan lingkungan sekitarnya

interaksi anak
source pixabay
Cara anak berinteraksi ternyata juga bisa menggambarkan minatnya nya kelak..
Ndak percaya misalnya anak yang besar dilingkungan hiburan, misal ayahnya anggota musik orgen tunggal dan ibunya penyanyi (biduan) memiliki kesempatan lebih besar akan menjadi seseorang yang bekerja di dunia hiburan juga, entah itu penyanyi, artis, atau sebagainya.
Kanapa, karena mentalnya setiap hari terdidik dan melihat dari lingkunga sekitarnya..


4. Lihat perhatian lebihnya terhadap sesuatu yang kerjakannya

bakat memperbaiki
source pixabay
Cara mudah mengtahui bakat dan minat lainnya adalah dengan mencoba perhatikan anak anda ketika sedang melakukan apa seriusnya?
Misal pas ngotak ngatik sepeda, atau dandan dandan helm, kalo anak anda keliatan serius dan di sering melakukan itu, maksudnya hobby loh (sering dilakukan), kemungkinan besar ya di minatnya nanti akan menjadi seorang mekanik.

5. Lihat kemampuannya menyelesaikan masalah disananlah bakatnya

bakat komputer
source pixabay
Hebatnya anak sekarang masih kecil sudah jago melakukan sesuatu misal masih kecil sudah bisa bikin dan ngedit video youtube, suka nyanyi, nulis cerita, dan lain lain.
Nah saat dia menyelesaikan masalah masalahnya itulah berarti dia berbakat disana.

Mungkin Cuma itu dulu yang bisa berwirausaha bagikan pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat dan sampai ketemu lagi.


Comments